Hai sekalian manusia, bertakwalah kepada Tuhan-Mu yang telah menciptakan kamu dari seorang diri, dan dari padanya Allah menciptakan isterinya; dan dari pada keduanya Allah memperkembang biakkan laki-laki dan perempuan yang banyak. Dan bertakwalah kepada Allah yang dengan (mempergunakan) nama-Nya kamu saling meminta satu sama lain, dan (peliharalah) hubungan silaturrahim. Sesungguhnya Allah selalu menjaga dan mengawasi kamu.

Surat An-Nisa' Ayat 1
1bismillah

 Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakaatuh
Dengan memohon rahmat dan ridho Allah SWT kami bermaksud menyelenggarakan pernikahan putra putri kami:

 Cheche Maulidyawati Mahdarensyah

Putri dari 
Bapak Imam Syafi’i
&
Ibu Luluk Rahayu

&

Arif Faisol

Putra dari 
Bapak Pairi
&
Ibu Jumaikah

Detail Acara

Akad Nikah

Resepsi Pernikahan

Lokasi Acara

Hari
Jam
Menit
Detik

Menuju Hari Istimewa Kami
dan kami berharap Bapak/Ibu/Saudara/i menjadi bagian dari hari istimewa kami

Live Streaming Pernikahan

Bapak/Ibu/Saudara/i juga dapat menyaksikan acara pernikahan kami yang telah kami siapkan secara live yang dapat dibuka melalui tombol berikut:

We invite you to give support in prayer and be present virtually via live streaming :

Cerita Cinta

Pertemuan

Pertemuan kita diawali pada bulan Maret 2020, dimana pada saat itu Danny baru selesai pendidikan dan sedang menunggu penempatan dinas, berawal dari letting an Danny bernama Satrio memberi tahu bahwa Satrio mempunyai teman perempuan yang baru masuk kuliah di Unpad. Lalu Danny menanyakan teman perempuan Satrio tersebut siapa, setelah itu Satrio memberi tahu kembali bahwa perempuan tersebut bernama Nabilla, singkat cerita akhirnya Danny mendapatkan username instagram Nabilla. Dengan percaya diri Danny langsung menghubungi Nabilla via direct message di Instagram, tapi Nabilla sangat slow respon, dan membalas pesan Danny ke esok an hari nya, Nabilla membalas pesan Danny sangat singkat padat jelas. Pada saat itu Danny kode-kode ke Nabilla, Danny banyak menyanakan hal-hal tentang Nabilla, tapi Nabilla tidak banyak menjawab dikarenakan Nabilla masih sibuk jadi Mahasiswa Baru Sedang sibuk Masa Orientasi, Dan Masa Bimbingan Mahasiswa Baru. Karna Nabilla sangat cuek dan slow respon terus akhirnya Danny mengakhiri pesan dengan Nabilla dan tidak pernah ada komunikasi lagi dengan Nabilla kurang lebih selama 9 bulan.

Komitmen

Setelah 9 bulan tidak ada komunikasi dan fokus dengan kegiatan masing-masing, tepatnya pada tanggal 2 Januari 2021 tiba-tiba Danny liat di instagram Nabilla sedang siarang langsung, lalu Danny join siaran langsung Nabilla, Danny komen tapi Nabilla tetap mengabaikan Danny. Tanggal 13 Januari 2021 Nabilla kembali siaran langsung di instagram, Danny mencoba join kembali dan akhirnya Nabilla merespon Danny.  Lalu Danny minta nomor WhatsApp Nabilla, komunikasi semakin lancar setiap harinya. Jum'at 29 Januari 2021 Danny mendapatkan kabar duka bahwa Kakek nya Nabilla meninggal dunia, selesai Dinas Danny langsung pergi ke Sumedang untuk melayat ke rumah duka, dirumah duka Kakek Nabilla Danny bertemu dengan Nabilla pertama kalinya, dan pertama kali nya juga Danny bertemu Keluarga Besar Nabilla, Keluarga Besar Nabilla sangat welcome kepada Danny. hingga akhirnya Danny mengajak Nabilla untuk menjalani hubungan lebih yang serius. Minggu 6 Maret 2021 Danny membawa Nabilla untuk bertemu dengan orang tua Danny, setelah Nabilla bertemu dengan orang tua Danny dikarenakan rumah Nabilla Jauh dari Bandung akhirnya orang tua Danny ikut mengatarkan Nabilla untuk pulang ke Sumedang, Setelah sampai di Sumedang tepatnya dirumah Nabilla akhirnya orang tua Danny bertemu dengan orang tua Nabilla, Orang tua Danny & Nabilla sangat support pada hubungan kami berdua.

Lamaran

Setelah menjalani hubungan yang lebih serius dengan Nabilla, dikarenakan Nabilla masih Kuliah dan Danny masih ada Masa Ikatan Dinas akhirnya Danny memberikan komitmen yang berbeda kepada Nabilla, Tepatnya pada tanggal 23 Mei 2021 Danny melamar Nabilla.
Hingga pada akhirnya, 2 Maret 2022 Danny Lepas Masa Ikatan Dinas dan diperbolehkan Untuk Menikah, dan Kami merencanakan Pernikahan pada tanggal 13 Maret 2022.

Ucapan & Doa

logo tema 26
Bambang Supriyatno
Utk ananda mempelai berdua : Selamat menempuh Hidup Baru Semoga berbahagia selalu ⚘
logo tema 26
Prita
happy wedding cheche dan misua 🤍
logo tema 26
Brigjen (Pur)TNI H. Bambang Supriyatno dan Keluarga
Selamat buat mas Fasisol dan mba Cheche semoga menjadi keluarga yang Sakinah, mawadah warohmah, dikarunia putra putri yg soleh dan solehah insyaa Allah aminn...
logo tema 26
Emilia Agus
Selamat bt mb Cheche n ms Faisol sll bahagia n menjd kel Samawa Aamiin
logo tema 26
Satria Dimas damkar
Selamat menempuh hidup baru abangku semoga jadi keluarga yang sakinah mawadah warahmah ammmiiinnn...
logo tema 26
bayu konco nang cangar
Semoga ini yang terakhir ya mas bro dan SAMAWA TILL JANNAH...Amin
logo tema 26
Fendi Ahmad/ayam potong hajar boss
Selamat ya che ....semoga menjadi keluarga sakinah mawadah warahmah.....aminnnn
logo tema 26
Daeng Adhy
Selamat dan Bahagia, Selamat Menempuh Hidup Baru Semoga Samawa
logo tema 26
Ibu Dra. Hj, Sri Puji Astutik Sukoriyono
Mengucapkan selamat mengakhiri masa lajang smg rangkaian acaranya lancar dan menjadi klg yg sakinah mawadah warohmah
logo tema 26
iin.susanti/Restha
Smg lancar sampai hari H ya. mb.cheche...slmt dan smg menjadi keluarga yg SAMAWA till jannah...Aamiin
logo tema 26
Peltu Suparlan/Bantur
Selamat menempuh hidup baru semoga terwujud keluarga yang "SAMAWA" Aamiin.
logo tema 26
Azizah ( tante penjahit)
Selamat.... lancar sampai hari H. semoga menjadi keluarga yang sakinah mawaddah dan warrohmah
logo tema 26
Ahong87
Semoga sukses sampai acaranya cong.. Semoga SAKINAH MAWADDAH WAROHMAH🤲🤲🤲
logo tema 26
Mb Cit
alhamdulillah lancar sampai hari H sayangku 🥰 bahagia till jannah aamiin
logo tema 26
Rossi
Semoga diberikan kelancaran sampai hari H Brother, InshaAllah kami hadir dalam acara tersebut. Samawa Terus Sampai Kakek Nenek, Sampai maut memisahkan.
logo tema 26
Kuni
Semoga sakinah mawaddah warohmah bahagia selalu👍👍
logo tema 26
Pratu Haris Hidayat,S.M
Semoga di jadikan keluarga yang sakinah mawaddah warohmah langgeng waddini wadduniya wal akhiroh bang Faisol dan mbak cheche amiiin ya allah bil qobul bil barokah Amiiin 🙏 🙏
logo tema 26
Letkol pur Drs. SUPRAYITNO
Semoga menjadi kelg SAMAWA...serta di karuniai putra/putri yg soleh soleha..Amin 3x Yra.. bpk ibu Iman..semoga lancar dan sukses prosesi pernikahan ananda Cheche...Amin 3x Yra..
logo tema 26
Nadya
Semoga sakinah mawardah warohmah
logo tema 26
Intan cantiksasa
lancar sampai hari H yaa sayangkuu 🥹🤗 yaampun ga kerasa banget yaa bestie ku satu ini dah ada yg ngambil ajaa huhu semoga ttp isa main main yaa kitaaa 🥰💗
logo tema 26
Nanik.Iskandar
Semoga diberi kelancaran ,sampai hari H,Aamiin🤲🤲Allahumma Aamiin...

Kado Digital

Kami menerima kado pernikahan dalam bentuk digital melalui tombol di bawah ini :

Your kind blessing can be sent to this information below

Kado Digital

Kami menerima kado pernikahan dalam bentuk digital melalui tombol di bawah ini :

4390882675
A.n Cheche Maulidyawati M

Reservasi

Atas Doa dan Restu dari Bapak/Ibu/Saudara/i
Kami ucapkan banyak terima kasih

Kami Yang Berbahagia,

Cheche & Faisol

Website Invitation
by Kondangankuy.com

error: